Legenda Batu Cinta di Situ Patengan/Situ Patenggang, Ciwidey


Wisata Batu Cinta di Situ Patenggang Ciwidey Bandung Pergi Ngetrip

Kebun teh di Situ Patenggang sangat indah untuk di jadikan sebagai spot foto yang sangat instagramable. Selain itu, pengunjung juga dapat menemukan kebun-kebun stroberi di sini, langsung bisa memetik buah stroberi dari pohonnya. 5. Mengunjungi Batu Cinta. Tempat wisata yang tidak dapat dilewatkan adalah mengunjungi batu cinta Situ Patenggang.


Batu Cinta di Pulau Sasaka Halaman all

Batu Cinta menjadi salah satu spot favorit wisatawan ketika berkunjung ke Situ Patenggang. Konon, pasangan yang mengunjungi Batu Cinta bakal memiliki hubungan yang langgeng dan kekal. Batu tersebut juga dipercaya sebagai lokasi pertemuan Ki Santang dan Dewi Rengganis, setelah keduanya terpisah untuk waktu yang cukup lama.


Situ Patenggang Bandung dengan Pinisi Cafe & Resto yang Hits Tempat Asik

Menyambangi Batu Cinta. Dengan segala mitosnya, Situ Patenggang menjadi destinasi wisata 'romantis' bagi para wisatawan. Di pulau Asmara sendiri terdapat sebuah batu yang disebut sebagai 'Batu Cinta'. Sementara menurut kepercayaan di batu itulah dulu Ki Santang dan Dewi Rengganis bertemu setelah terpisah sekian lama.


Situ Patenggang, Danau Indah di Ciwidey King Adventure

Batu Cinta. Situ Patenggang (atau sering juga disebut Situ Patengan) merupakan sebuah danau cantik yang terletak di daerah Ciwidey, Jawa Barat. Anda dapat merasakan ketenangan melihat danau ini dan merasakan sejuknya udara pegunungan yang berhembus. Ditambah lagi letaknya yang tidak jauh dari obyek wisata yang sudah terkenal yaitu Kawah Putih.


Legenda Batu Cinta di Situ Patengan/Situ Patenggang, Ciwidey

Rp185.000 wisatawan asing. Tarif parkir untuk sepeda motor Rp3.500,00, Rp11.500,00/mobil dan Rp22.000,00/bus ataupun kendaraan besar. Sedangkan jam operasional Situ Patenggang mulai pukul 08.00-20.00 WIB. Jam operasional tersebut berlaku untuk hari biasa dan hari libur. Demikianlah informasi mengenai Situ Patenggang.


Pariwisata batu cinta di situ patenggang

Menyambangi 'Batu Cinta' Situ Patenggang. Di situ patenggang ini ada sebuah mitos yang berkembang, dimana ada sebuah cerita romantis yang menarik untuk kita ketahui, bahkan kita sambangi, karena d i pulau Asmara tersebut ada sebuah batu yang disebut sebagai 'Batu Cinta'. Dipercaya, di batu itulah dulu Ki Santang dan Dewi Rengganis.


Kingvoyage Travel Planner Situ Patenggang, Danau Dengan Batu Cinta

Lokasi pertemuan dua sejoli itu kini dikenal dengan nama 'Batu Cinta'. Perahu ki Santang pun kini dipercaya menjadi pulau Asmara/Sasaka yang berbentuk hati di tengah danau yang juga dikenal dengan nama 'Situ Patenggang'. Nama Situ Patengan sendiri berasal dari kata 'pateang-teangan' yang memiliki makna saling mencari.


Batu Cinta Situ Patenggang Ciwidey Destinasi Wisata Bandung YouTube

Situ Patenggang merupakan danau di Ciwidey sekaligus wisata alam dengan berbagai daya tarik seperti glamping, wahana permainan dan spot foto Instragramable.. Konon katanya, jika Anda mengunjungi Batu Cinta dan mengelilingi Danau Asmara Situ Patenggang, kisah cinta Anda akan juga akan abadi.


Batu Cinta di Situ Patenggang My Secret Journey

Situ Patenggang (Situ Patengan) is located in Ciwidey Bandung. The GPS coordinates are 7°10'00.5"S 107°21'27.2"E (-7.166803, 107.357544). Since the opening of Soroja toll road (Soreang-Pasirkoja), the traveling time from Bandung to Ciwidey is shorter. First, you need to enter Purbaleunyi (Purwakarta-Cileunyi) toll road.


Batu Cinta Pulau Asmara Situ Patenggang

Harga tiket untuk sewa Perahu menuju lokasi Batu Cinta Situ Patenggang berkisar antara Rp. 150.000,- sd Rp. 250.000,- per perahu, kemudian tiket untuk naik Angsa-Angsa kisaran tiketnya sebesar Rp. 25.000,- sd Rp. 50.000,-. Untuk pengunjung juga biasanya ditawarkan tiket atau sewa untuk tikar untuk keluarga Anda agar dapat duduk sesuai dengan.


Batu cinta situ patenggang YouTube

Simak Dulu Reviewnya Disini. 8 Mei, 2021 oleh Irvan Taufik. Situ Patenggang yang terletak di wilayah Bandung selatan merupakan salah satu objek wisata alam yang layak untuk di kunjungi. Situ Patenggang terletak berdekatan dengan tempat wisata favorit lainnya di daerah Bandung selatan; Kawah putih, Ranca Upas dan juga Glamping Lakeside Rancabali.


Singgah di Situ Patenggang, Singgah di Batu Cinta Good News from Indonesia

3. Mengunjungi Batu Cinta. Batu cinta Situ Patenggang merupakan spot yang paling terkenal di sini. Lantaran banyak percaya bahwa sepasang kekasih yang berkunjung ke batu ini akan diberkahi dengan hubungan langgeng sampai akhir hayat. Untuk yang belum punya pasangan juga bisa segera mendapatkan jodoh setelah datang ke batu cinta.


Batu Cinta Situ Patenggang 081323739973, SITU PATENGGANG CIWIDEY

Situ Patengan atau yang dikenal Situ Patenggang,. Seperti diketahui, di obyek wisata ini dikenal dengan sebuah batu yang bernama Batu Cinta yang berada di tengah-tengah danau dan dikelilingi oleh pepohonan yang jumlahnya tidak terlalu banyak. Konon katanya lokasi tersebut merupakan tempat bertemu Raden Kian Santang dan Dewi Rengganis.


Menikmati Keindahan Situ Patenggang Pesona Danau dan Alam di Ciwidey, Bandung Selatan

Bagi kamu pencinta foto landscape, Situ Patenggang menawarkan keindahan alam yang memukau. Kamu bisa menjadikan hamparan hijau kebun teh, pepohonan, Batu Cinta, dan kawasan sekitar air danau sebagai obyek gambar. Kamu juga bisa berfoto bersama pasangan dengan latar belakang Danau Patenggang yang cantik.


Situ Patengan, Danau Legendaris nan Romantis Indonesia Kaya

batu cinta Situ Patenggang. Nama Situ Patenggang berasal dari bahasa Sunda yaitu 'situ' yang berarti danau, dan 'pateangan-teangan' yang berarti saling mencari. Ada sebuah mitos tentang tempat wisata ini yang menceritakan tentang cinta Ki Santang dan Dewi Rengganis yang terpisah sangat lama. Karena cinta mereka yang sangat dalam, mereka.


Kingvoyage Travel Planner Situ Patenggang, Danau Dengan Batu Cinta

Konon, Situ Patenggang terkait dengan cerita yang berkembang di masyarakat tentang kisah cinta putra prabu dan putri titisan dewi. Mereka adalah Ki Santang dan Dewi Rengganis yang berpisah sekian lama. Karena, rasa cinta yang begitu dalam, akhirnya mereka dipertemukan kembali di suatu tempat yang sekarang dinamakan Batu Cinta.